Pada saat bergabung dengan KPLI jakarta,saya dan teman-teman mendapat sebuah ilmu yang menurutku bagus dan harus diimplementasikan di kehidupan sekarang maupun yang dikehidupan yang akan datang.ilmu yang anak KPLI dapatkan ilmu tentang enterpreuner tentang create the market yang diberikan oleh mas resza ciptadi yang merupakan mantan ketua KPLI jakarta.
Market yang tidak pernah mati dan terus berkembang menurut beliau adalah :
- Perbankan
Setiap orang memiliki uang dan setiap detik,menit,jam orang melakukan tranksaksi uang sampai triliunan,sehingga market dari perbankan tidak akan pernah mati dan terus berkembang.
- Telekomunikasi
Hampir setiap orang memiliki HP atau telfon genggam,setiap hari orang berkomunikasi dengan HP.jadi vendor telekomunikasi dan hal yang berkaitan dengan telekomunikasi kemungkinan tidak akan mati dan terus berkembang.
- Energi
Energi ini bisa dimasukkan kedalam makanan,karena setiap orang membutuhkan makan dan minum dan ini terus berkembang dan tidak akan mati.
mungkin diantara 3 opsi diatas semuanya saling berkaitan dan tinggal kita untuk memilih yang mana akan kita jadikan sebagai lahan bisnis.Dan jadilah seorang Creator The Market.
No comments:
Post a Comment